Cara Menambahkan Akun Google Drive di Komputer

Pernah punya file yang sangat penting ? saya rasa pasti punya, sehingga perlu untuk menyimpannya dengan aman, sebenarnya keamanan file atau data itu bisa saja tergantung kreatifitas dan kemauan, saya nayaman menggunakan Google Drive yang di install di laptop atau komputer, jadi tiap ada file baru, simpan disitu sehingga file yang baru dibuat bisa langsung tersimpan di google drive, dan bisa diakses dimana saja, sama halnya seperti dulu saya pernah share bagaimana cara melapangkan memori (space) di hp agar bisa menyimpan dan mendownload , bagaiaman caranya setiap ambil foto di kamerea HP bisa tersimpan langsung di Google Drive, sehingga HP bisa dikosongkan.

Silahkan baca artikel saya sebelumnya

Sekarang saya share bagaimana menambahkan Akun Google Drive di Laptop pada windows 10,

pilih bagian kanan bawak, Backup And Sync – Klik Kanan – New Account – Masukkan Akun Gmail anda

Pilih Lokasi Penympanan – Selesai

Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.